Terbaru, menurut Kaspersky Lab angka serangan DDoS pada Q1 2022 meningkat sebesar 46% di banding dengan Q1 2021 dan merupakan angka tertinggi dari tahun-tahun sebelumnya. Selain itu, rata-rata sesi DDoS berlangsung 80 kali lebih panjang dibanding Q1 2021 dengan durasi terlama yaitu selama 177 jam . Hal ini sangatlah mengkhawatirkan, karena jika sebuah website terserang DDoS, website akan menjadi sangat lamban dan bahkan mengalami down.
Bagi kamu yang belum tahu mengenai serangan DDoS, jenis-jenis serangan DDoS, hingga bagaimana cara kamu mencegah agar website kamu terlindungi dari serangan DDoS, kamu bisa cari tahu selengkapnya dengan klik tombol "Kenali apa itu DDoS" dibawah ini.
0 Komentar untuk "Website Kamu Lemot? Mungkin ini Penyebabnya..."